Audit komunikasi merupakan suatu kajian mendalam dan menyeluruh mengenai adanya pelaksanaan sistem atau proses komunikasi dalam organisasi. Dimana bertujuan untuk meningkatkan efektivitas organisasi. Dimana dalam upaya mencapai efektivitas organisasi diperlukan suatu pendekatan yang perlu diaplikasikan agar audit komunikasi itu sendiri juga dapat berlangsung secara efektif dan efisien. Ada beberapa pendekatan yang dapat diaplikasikan didalam audit […]
Secara singkat komunikasi dapat diartikan sebagai suatu proses pertukaran informasi dengan sebuah bahasa. Dan bahasa sebagai alat komunikasi tentu berperan penting dalam terciptanya komunikasi yang baik. Namun tahukah anda bahwa tidak semua proses komunikasi dapat berjalan dengan semestinya, karena terkadang masih banyak terjadi kesenjangan informasi. Artinya bahwa dari kedua pihak yang berbeda ada ketidaksamaan pengertian […]
Komunikasi politik merupakan suatu proses komunikasi dimana dilakukan oleh aktor-aktor politik yang melibatkan pesan-pesan politik, atau juga sering melibatkan urusan kekuasaan, pemerintahan, hingga juga kebijakan pemerintah. Komunikasi tidak hanya penting bagi individu saja, tapi bagi suatu negara itu sendiri. Hal ini bertujuan untuk dapat bertahan serta diperlukan proses komunikasi didalamnya, salah satunya melalui komunikasi politik. […]
Komunikasi terapeutik adalah komunikasi yang terjadi antara pasien dengan perawat. Komunikasi ini terjadi dengan cara verbal maupun non verbal untuk membentuk hubungan yang nyaman antara pasien dengan perawat, terutama pada pasien lansia. Namun tak selamanya komunikasi terapeutik berjalan dengan baik. Justru banyak sekali hambatan yang akan dilalui oleh seorang perawat dalam menjalin komunikasi terapeutik. Untuk […]
Selama proses pembelajaran tentunya diperlukan komunikasi yang baik agar proses pembelajaran dapat berjalan dengan baik. Komunikasi yang baik juga akan sangat mempengaruhi kemampuan murid dalam menerima setiap materi pelajaran yang diberikan. Namun adakalanya terjadi beberapa masalah berupa hambatan yang menyebabkan komunikasi dalam proses pembelajaran menjadi terhambat. Adapun beberapa hambatan komunikasi dalam proses pembelajaran adalah sebagai […]
Desain komunikasi visual adalah merupakan hasil dari penggambaran proses pengolahan media dalam sebuah komunikasi yang bisa dilihat dengan mata. Desain komunikasi visual atau lebih dikenal sebagai DKV merupakan salah satu cabang ilmu yang semakin banyak diminati. Desain komunikasi visual sendiri identik dengan gambar, pola, simbol, dan segala sesuatu yang bisa dilihat dan mempunyai makna. Sejarah […]
Pada pembahasan kali ini akan dibahas tentang salah satu bagian penting dalam dunia bisnis yaitu 5 pendekatan teologis dalam etika komunikasi bisnis. Zaman semakin berkembang diikuti dengan semakin berkembangnya teknologi dan juga dunia bisnis. Dunia bisnis sekarang ini memang lebih menarik bagi sebagian besar orang untuk digeluti. Banyak orang yang terjun ke dunia yang sekarang […]
Dalam artikel Pengantar Ilmu Komunikasi telah dijelaskan bahwa ilmu komunikasi atau komunikologi menurut DeVito dalam Effendy (1981) adalah studi ilmu komunikasi yang menitikberatkan pada komunikasi yang dilakukan oleh dan di antara manusia. Proses komunikasi antarmanusia merupakan proses yang kompleks dan rumit. Rumitnya proses komunikasi dan beragamnya efek yang ditimbulkan membuat para peneliti dari berbagai disiplin […]
Berbagai bentuk komunikasi dilakukan manusia untuk menunjang keberlangsungan hidupnya. Komunikasi terjadi karena seorang komunikator atau pengirim pesan ingin menyampaikan pesan kepada pihak lain selaku penerimanya. Setiap komunikasi yang terjadi baik dalam bentuk apapun itu, masing masing memiliki maksud dan tujuan tertentu. Terkadang bentuk komunikasi yang dilakukan juga bergantung terhadap situasi dan kondisi pada saat komunikasi […]
Komunikasi adalah bagian penting dalam sebuah kehidupan manusia. Kebutuhan manusia berkomunikasi satu sama lain seperti halnya kebutuhan terhadap sandang, pangan dan papan. Komunikasi memegang peranan penting dalam berbagai lini kehidupan. Manusia berkomunikasi dengan berbagai cara. Salah satunya adalah menggunakan media massa baik cetak maupun elektronik. Komunikasi yang dilakukan dengan menggunakan media massa baik media cetak […]