Dalam sebuah produksi teater maupun drama, sebuah naskah merupakan bagian yang penting dan wajib ada. Oleh sebab itu, peran penulis naskah dalam sebuah film, drama, maupun pertunjukan teater biasanya akan sangat diutamakan dalam proses produksi. Naskah sendiri secara singkat dapat dipahami sebagai suatu lembaran rencana, dimana didalamnya berisi rancangan serta struktur perwatakan dan alur cerita […]
Category: Komunikasi Verbal
Secara umum, filologi memiliki tujuan untuk mengungkapkan beberapa hasil pemikiran, pengalaman, dan juga budaya yang ada pada masa lampau atau masa lalu. Filologi sendiri dapat dipahami sebagai suatu ilmu yang mempelajari hasil karya pada masa lampau dengan cara mengkaji isi dari teks tertulis didalamnya sehingga suatu kebudayaan pada zaman dahulu dapat dipahami, termasuk juga keuntungan […]
Komunikasi adalah bagian penting dalam kehidupan manusia. Sebagai makhluk sosial, komunikasi sangat dibutuhkan untuk membantu manusai berhubungan dengan manusia yang lainnya. Penyampaian suatu informasi oleh seseorang ataupun sekelompok orang baik berupa pesan, ide, gagasan, dll kepada pihak lainnya merupakan proses komunikasi. Komunikasi dapat dilakukan dengan komunikasi lisan maupun verbal tergantung dengan kebutuhan dan menyesuaikan kondisi. […]
Ada beragam hal yang harus diperhatikan dalam komunikasi verbal ketika kita terlibat dalam suatu proses komunikasi. Komunikasi verbal biasa dikenal juga sebagai komunikasi lisan. Artinya, kita akan menggunakan proses komunikasi yang menggunakan kata-kata secara langsung melalui mulut kita yaitu dengan berbicara. Komunikasi verbal merupakan suatu hal yang tentu saja menjadi bagian dari kehidupan kita. Individu […]
Jika kita membahas mengenai kerumitan makna kata dalam komunikasi verbal, mungkin kita akan langsung berpikir mengenai istilah denotasi dan konotasi yang tentu sudah tidak asing lagi di telinga kita. Dalam ilmu komunikasi terutama ketika membahas mengenai tata bahasa, ada beberapa macam istilah yang akan kita kenal yaitu fonologi, semantik dan sintaksis. Kita akan membahas lebih […]
Dalam suatu proses komunikasi efektif, tidak hanya proses berbicara saja yang terjadi tetapi ada pula proses mendengarkan yang sama pentingnya didalam suatu komunikasi. Bahkan disetiap kegiatan sehari-hari pasti akan membutuhkan proses mendengarkan, apalagi didalam suatu komunikasi lisan. Oleh sebab itu, dalam kesempatan kali ini akan dibahas mengenai pentingnya mendengarkan dalam komunikasi lisan yang wajib anda […]
Menulis adalah salah satu keterampilan komunikasi yang menunjukkan kemampuan seseorang dalam berpikir dengan jelas dan menggunakan bahasa secara efektif. Menulis merupakan salah satu cara yang kerap digunakan untuk mengkomunikasikan sebuah pesan. Dalam komunikasi tertulis, proses mengkomunikasikan pesan dilakukan dengan menggunakan simbol-simbol tertulis yakni melalui kata-kata dan kalimat. Dengan demikian, yang dimaksud dengan komunikasi tertulis adalah […]
Komunikasi verbal ( verbal communication ) adalah bentuk komunikasi yang disampaikan komunikator kepada komunikan dengan cara tertulis (written) atau lisan (oral). Komunikasi verbal menempati porsi besar sebagaimana perbedaan komunikasi verbal dan non verbal . Karena kenyataannya, ide-ide, pemikiran atau keputusan, lebih mudah disampaikan secara verbal ketimbang non verbal. Dengan harapan, komunikan (baik pendengar maun pembaca […]
Komunikasi dibagi menjadi dua jenis, yaitu komunikasi verbal dan non verbal. Perbedaan komunikasi verbal dan non-verbal terletak pada cara penyampaiannya. Komunikasi verbal dilakukan dengan komunikasi lisan maupun tulisan. Misalnya, percakapan melalui telepon dan percakapan teks melalui aplikasi. Sedangkan komunikasi non-verbal menggunakan cara-cara khusus dan cenderung tersirat dalam penyampaiannya. Misalnya sentuhan, kedipan, gerakan kecil, dan bahasa tubuh […]
Suatu perusahaan menerapkan komunikasi untuk menjaga, menjalin, meningkatkan, dan mengatur para pelaku bisnis yang ada di dalamnya. Komunikasi menjadi penting untuk menjalin kerjasama antara perusahaan dengan perusahaan lainnya. Pembahasan kali ini mengenai manfaat penggunaan komunikasi verbal dalam dunia bisnis. (Baca juga: Komunikasi Bisnis) Dalam bisnis, komunikasi verbal menempati porsi yang besar. Faktanya keputusan, gagasan atau pemikiran […]