6 Hubungan Antara Komunikasi dan Korespondensi Secara Umum

Korespondensi atau surat-menyurat merupakan salah satu bentuk komunikasi tertulis yang terjadi antar individu, antara individu dengan kelompok, atau antar kelompok. Umumnya korespondensi dilakukan dalam bentuk surat yang dikirimkan. Namun seiring perkembangan teknologi korespondensi dapat dilakukan melalui media elektronik seperti e-mail sehingga bisa dikirim dan diterima lebih cepat, lebih hemat kertas, dan biayanya juga jauh lebih […]

13 Cara Berkomunikasi Dalam Komunikasi Internal Organisasi

Komunikasi internal merupakan komunikasi yang terjadi dalam lingkungan kantor atau organisasi. Ruang lingkup komunikasi internal yaitu mencakup  Komunikasi dengan pemilik, manajemen, dan karyawan. Komunikasi ini terjadi karena terdapat sebuah struktur dalam organisasi. Tentunya dalam organisasi sendiri terdapat orang-orang dengan berbagai macam tingkat jabatan dan didalamnya harua terjalin komunikasi sebagai upaya untu mewujudkan visi dan misi organisasi sebagai […]

7 Bentuk Interaksi dalam Hubungan Internasional secara General

Proses interaksi tidak hanya berlangsung antara manusia atau individu saja, tetapi juga dapat berlangsung antara negara satu dengan negara lainnya. Sama halnya dengan proses interaksi sosial yang mengandung hubungan timbal balik didalamnya, interaksi antar negara juga memiliki hubungan timbal balik yang erat kaitannya dengan kepentingan negara. Hubungan tersebut yang kemudian di kenal atau lebih dipahami […]

13 Kesalahpahaman Komunikasi Nonverbal Dalam Komunikasi Yang Sering Terjadi

Komunikasi nonverbal merupakan elemen penting yang termasuk dalam komunikasi. Keberadaan bahasa nonverbal akan dapat mengefektifkan komunikasi secara efisien. Bahkan tidak dipungkiri, berbagai jenis komunikasi nonverbal kerap hadir dan diginakan oleh lapisan masyarakat sebagaimana fungsi bahasa dalam komunikasi bisnis . Ini mengisyaratkan bahwa keberadaan komunikasi nonverbal dalam komunikasi itu sendiri memiliki nilai dan urgensi yang amat […]

7 Bentuk Interaksi dalam Lingkungan Budaya

Dalam berlangsungnya hidup manusia, pasti tidak akan terlepas dari adanya proses interaksi sosial yang menjadi salah satu ciri utama dari makhluk sosial. Dimana akan ada hubungan timbal balik dari proses interaksi yang berlangsung, baik dari proses interaksi secara langsung maupun tidak langsung. Perlu diketahui pula bahwa tidak semua proses interaksi yang berlangsung selalu mengarah pada […]

3 Pola Komunikasi Antara Guru dan Murid Dalam Proses Belajar Mengajar

Komunikasi yang terjadi antara guru dan murid dalam proses belajar mengajar merupakan hal penting yang menentukan kelancaran dan tercapainya tujuan pendidikan. Bagaiamana tidak? Seperti yang diketahui proses belajar mengajar merupakan proses transfer ilmu dan pendidikan dari guru kepada murid sehingga si murid bisa menjadi orang yang cerdas secara akademis dan terdidik. Sementara komunikasi merupakan proses […]

Makna Interaksi dalam Lembaga Pendidikan Secara Umum

Makhluk sosial memang tidak dapat terlepas dari proses interaksi sosial. Hal ini dikarenakan setiap manusia pasti membutuhkan manusia lainnya untuk bertahan hidup, salah satunya adalah dengan melalui interaksi sosial. Dimana untuk mengetahui bagaimana cara berinteraksi atau berkomunikasi dengan benar biasanya perlu melalui proses pembelajaran. Salah satunya melalui adanya pendidikan yang dapat membantu pula dalam upaya […]

6 Kaitan Antara Komunikasi dan Budaya

Komunikasi dan budaya merupakan 2 hal yang tidak bisa dipisahkan. Ibarat sekeping mata uang logam komunikasi dan budaya masing-masing berada pada kedua sisi uang logam dimana keduanya saling mempengaruhi dan tidak bisa dipisahkan. Sebelum melihat lebih lanjut mengenai kaitan atau hubungan antara keduanya mari kita lihat dulu apa itu yang disebut dengan komunikasi dan apa […]

Sejarah Komunikasi Antar Budaya

Seperti yang diketahui komunikasi dan budaya merupakan dua hal yang tidak bisa dipisahkan dan saling mempengaruhi. Budaya yang dipakai seseorang atau sekelompok masyarakat akan mempengaruhi bagaimana cara ia berkomunikasi demikian pula sebaliknya komunikasi yang dilakukan antar individu atau kelompok turut membentuk suatu budaya. Komunikasi juga berperan sebagai sarana untuk mengenalkan dan menyebarkan suatu budaya ke […]

Teori Dalam Komunikasi Non Verbal Karakteristik dan Jenisnya

Komunikasi nonverbal adalah proses komunikasi di mana pesan disampaikan tidak menggunakan kata-kata. Contoh komunikasi nonverbal ialah menggunakan gerak isyarat, bahasa tubuh, ekspresi wajah dan kontak mata, penggunaan objek seperti pakaian, potongan rambut, dan sebagainya, simbol-simbol, serta cara berbicara seperti intonasi, penekanan, kualitas suara, gaya emosi, dan gaya berbicara. Komunikasi nonverbal hadir dalam upaya melengkapai komunikasi […]