Komunikasi merupakan suatu proses penyampaian pesan yang dilakukan oleh seorang komunikator yang kemudian diterima oleh seorang komunikan. Komunikasi dilakukan dalam kehidupan sehari-hari. Komunikasi tentu tidak mengenal batasan usia. Ilmu komunikasi menjadi sebuah ilmu baru untuk seorang anak yang baru mengenal lingkungan sekitarnya. (Baca juga: Pengaruh Media Televisi dalam Perkembangan Anak) Komunikasi diperkenalkan kepada anak-anak baik […]
Ibu adalah orangtua kita di rumah. Ibu sebagai madrasah pertama untuk anak-anaknya. Ibu mengajarkan banyak hal selama kita terlahir ke dunia. Ibu sebagai guru kita di rumah. Seorang ibu berusaha untuk berkomunikasi dengan anaknya walaupun pada saat itu sang anak baru saja dilahrikan. (Baca juga: Penerapan Unsur Komunikasi dalam Proses Belajar Mengajar) Komunikasi yang dilakukan […]
Manusia merupakan makhluk sosial yang tidak bisa hidup sendiri. Manusia selalu membutuhkan makhluk lain untuk bertahan hidup. Maka,manusia harus melakukan kegiatan yang namanya berkomunikasi. Dalam kegiatan komunikasi organisasi ,biasanya manusia membutuhkan manusia lain untuk ber-interaksi dan hubungan-hubungan lainnya.Dengan adanya interaksi sesama manusia tersebut,maka dapat tercipta suatu kelompok dan dapat berkembang menjadi suatu organisasi sebagaiamana teori […]
Komunikasi Antarbudaya Kebudayaan merupakan cara hidup yang dianut dan dikembangkan oleh suatu kelompok masyarakat, dan berlangsung dari generasi ke generasi. Perbedaan budaya menciptakan keanekaragaman nilai, pengalaman, serta cara memandang dunia. Keanekaragaman tersebut menciptakan pola-pola komunikasi yang berbeda antara budaya yang satu dengan budaya lainnya. Komunikasi antarbudaya merupakan komunikasi yang terjadi antara individu atau kelompok individu […]
Dalam menjalankan sebuah perusahaan pasti akan ada permasalahan yang dihadapi, salah satunya dalam hal komunikasi. Padahal, komunikasi yang baik merupakan pondasi utama dalam mempertahankan stabilitas sebuah perusahaan. Contoh krisis komunikasi dalam perusahaan diantaranya adalah pencemaran nama baik perusahaan, komplain dari pelanggan, cacat produk, isu internal perusahaan, kesalahan manajemen, atau juga klarifikasi berita. Krisis komunikasi dalam […]
Komunikasi intrapersonal adalah penggunaan bahasa atau pikiran yang terjadi di dalam diri komunikator sendiri antara diri sendiri dengan suatu subyek yang tidak tampak (misalkan Tuhan). Komunikasi intrapersonal merupakan keterlibatan internal secara aktif dari individu dalam proses simbolik dari pesan-pesan. Seorang individu menjadi pengirim sekaligus penerima pesan, memberikan umpan balik bagi dirinya sendiri dalam proses internal yang berkelanjutan. […]
Pembahasan kali ini akan mengluas mengenai perbedaan makna denotatif dan konotatif dalam komunikasi. Dua hal ini merupakan bagian dari sub ilmu komunikasi yang berada di tingkat semantik. Ilmu semantik merupakan ilmu yang menelisik arti atau makna. Dengan demikian, tidak heran jika kemudian makna konotatif dan denotatif masuk ke dalam cabang ilmu ini. Perbedaan utama yang […]
Jika kita membahas mengenai kerumitan makna kata dalam komunikasi verbal, mungkin kita akan langsung berpikir mengenai istilah denotasi dan konotasi yang tentu sudah tidak asing lagi di telinga kita. Dalam ilmu komunikasi terutama ketika membahas mengenai tata bahasa, ada beberapa macam istilah yang akan kita kenal yaitu fonologi, semantik dan sintaksis. Kita akan membahas lebih […]
Seorang perawat berperan penting dalam proses kesehatan pasiennya. Oleh karena itu, seorang perawat diajarkan untuk melakukan komunikasi yang baik terhadap pasien dan keluarga pasiennya. Komunikasi menjadi suatu unsur yang mendasar yang harus ditanamkan pada setiap orang. Komunikasi menjadi informasi dalam kehidupan sehari-hari. Komunikasi tidak hanya dilakukan untuk interaksi saja, tetapi komunikasi juga dapat untuk membangkitkan […]
Pada hakikatnya manusia sebagai makhluk sosial tidak mampu hidup sendiri. Manusia membutuhkan manusia lainnya. Hubungan antar manusia ini didasari pada interaksi sosial yang terjadi secara terus-menerus di lingkungan masyarakat. Hubungan manusia atau human relation merupakan proses interaksi yang berhubungan dengan kejiwaan manusia dan bertujuan untuk mencari kebahagiaan. (Baca juga: Teori Psikologi Komunikasi Menurut Ahli) Proses […]