Film tentunya bukan sesuatu yang asing lagi dalam kehidupan kita sehari-hari, dimana media ini menjadi hiburan sekaligus seni dalam masyarakat. Film juga menjadi bagian dari budaya dan sejarah yang diwariskan secara turun-temurun dan menjadi kekayaan suatu bangsa. Pada pembahasan kali ini kita akan mengulas lebih lanjut mengenai sejarah perfilman di Indonesia untuk lebih memahami mengenai […]
Seiring perkembangan jaman, perpindahan maunia ke berbagai tempat menjadi hal yang biasa. Disini lah komunikasi antar dua budaya dapat terjalin dengan mudahnya. Saat kedua budaya berinteraksi maka akan sangat memungkinkan terjadi suatu akulturasi yakni saat suatu kebudayaan dihadapkan pada kebudayaan asing. Melalui interaksi komunikasi antar budaya ini suatu kebudayaan asing akan diadopsi oleh suatu kebudayaan […]
Mungkin Anda pernah mendengar ‘kabar burung’, gossip, rumor, atau bahkan informasi yang belum dikathui sumbernya dengan jelas. Atau bahkan, Anda sering menerima beberapa informasi – informasi yang dianggap SPAM atau HOAX. Nah, pesan – pesan itulah yang muncul karena adanya komunikasi informal. Bahkan ada yang menyebutnya bahwa komunikasi informal ini merupakan desas – desus yang […]
Komunikasi kepemimpinan merupakan salah satu topik yang menarik untuk dibahas keterkaitannya dengan komunikasi organisasi. Seorang pemimpin organisasi harus memiliki gaya komunikasi kepemimpinan yang tepat agar bisa membawa organisasinya mencapai tujuannya. (baca juga: Komunikasi Nonverbal) Komunikasi kepemimpinan yang baik akan memastikan tiap anggota organisasi bisa mengerjakan tugasnya dengan baik. Dalam komunikasi kepemimpinan, terdapat banyak aspek yang bisa […]
Media sosial merupakan media yang bersifat online. Dalam media sosial para pengguna bisa melakukan interaksi seperti pastisipasi dalam bentuk komentar, berbagi, membuat konten, dll. hal tersebut membuat media sosial semakin berkembang , digemari dan digunakan oleh banyak orang diseluruh penjuru dunia (baca: internet sebagai media komunikasi). Media sosial sering kali dikaitkan dengan jejaring sosial. Padahal […]
Komunikasi pemasaran sebagai salah satu area dari komunikasi organisasi umumnya diartikan sebagai sarana untuk berbagi informasi, konsep, dan arti yang dilakukan oleh sumber pesan kepada penerima pesan mengenai berbagai produk, layanan atau jasa, serta organisasi sebagai penjual produk dan layanan tersebut. Sebagai pemasar, sejatinya memiliki kemampuan untuk mempengaruhi keputusan dan sikap konsumen. Sebaliknya, sebagai konsumen, […]
Sebelum membahas tentang apa saja hambatan komunikasi organisasi, terlebih dahulu kita mengenal tentang apa itu komunikasi organisasi. Ahli komunikasi bernama Wayne dalam Umar mendefinisikan komunikasi organisasi sebagai suatu pertunjukan dan penafsiran pesan diantara unit-unit komunikasi yang merupakan bagian dari suatu organisasi tertentu. Suatu organisasi sendiri terdiri dari unit-unit komunikasi dalam hubungan-hubungan yang bersifat hirarki antara yang satu dan […]
Komunikasi nonverbal memainkan peranan yang sangat penting dalam kehidupan kita ketika kita berkomunikasi dengan orang-orang yang kita temui. Komunikasi nonverbal adalah sebuah proses menggunakan pesan-pesan tanpa kata untuk menyamakan makna. Studi ilmiah pertama tentang komunikasi nonverbal dapat kita ketahui melalui buku Charles Darwin, sang penemu teori evolusi. Dalam bukunya ia berpendapat bahwa semua mamalia menunjukkan […]
Teori disonansi kognitif adalah teori yang menjelaskan bagaimana manusia secara konsisten mencari dan berupaya untuk mengurangi disonansi atau ketidaknyaman dalam berbagai situasi yang baru. Teori ini secara revolusional memikirkan tentang proses-proses psikologi sosial khususnya yang terkait dengan bagaimana suatu penghargaan berdampak pada sikap dan perilaku. Selain itu, teori ini juga menekankan pada bagaimana perilaku dan […]
Udah baca judul di atas dong? Dari judulnya barangkali kalian sudah tahu ya apa yang akan kita bahas kali ini. Yap benar, pada kesempatan kali ini kita akan membahas beberapa hal yang tentunya tetap berkaitan dengan Model Komunikasi Massa. Selain itu, di sini kita juga akan memberikan beberapa contoh dari Model-model komunikasi massa. (Baca juga: […]