8 Cara Komunikasi Persuasif Untuk Komunikasi Efektif

Manusia diciptakan dengan fisik yang berbeda-beda. Begitu pula dengan pola pikir manusia. Setiap manusia memiliki persepsi atau sudut pandang yang berbeda, sehingga banyak perdebatan dan ketidakselarasan dalam kehidupan sosial. Komunikasi muncul sebagai alat untuk menciptakan keselarasan manusia di dunia. Dengan berkomunikasi, seseorang akan lebih mudah mengungkapkan apa yang diinginkan dan apa yang tidak diinginkannya. Komunikasi […]

8 Contoh Komunikasi Eksternal dalam Organisasi

Komunikasi eksternal dalam suatu organisasi merupakan kegiatan komunikasi antara organisasi dengan khalayak yang statusnya di luar lingkup organisasi. Komunikasi eksternal diperlukan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh organisasi bagi lingkungan sekitar. Dengan begitu, organisasi dapat mengevaluasi kinerjanya dan melihat bagaimana penilaian khalayak terhadap keberadaan organisasi tersebut. Karena pada dasarnya, organisasi dibentuk agar dapat memberikan manfaat dan […]

8 Cara Memilih Media dalam Komunikasi Kesehatan

Dalam komunikasi kesehatan, media merupakan salah satu faktor penting yang mempengaruhi keberhasilan dalam penyampaian pesan. Tentu saja, agar suatu pesan memiliki efek dan pengaruh kepada masyarakat, kita memerlukan media yang menarik dan mengandung daya persuasi. Ada berbagai macam media yang bisa digunakan untuk menghasilkan komunikasi kesehatan, mulai dari media sensoris sampai media yang diciptakan oleh […]

17 Faktor Pengaruh Komunikasi Interpersonal

Komunikasi interpersonal memegang peranan yang sangat penting dalam kehidupan kita sehari-hari. Apakah yang dimaksud dengan komunikasi interpersonal? Menurut DeVito, komunikasi interpersonal atau komunikasi antar pribadi adalah interaksi verbal dan nonverbal antara dua (atau terkadang lebih dari dua) orang yang saling bergantung satu sama lain. Komunikasi interpersonal dapat terjadi dalam berbagai macam bentuk hubungan antar manusia […]

8 Cara Mencapai Komunikasi dalam Lingkungan Bisnis

Komunikasi merupakan aspek yang sangat penting dalam bersosialisasi. Komunikasi adalah dasar interaksi manusia untuk mencapai kesepahaman antara beberapa pihak sehingga dapat mencapai tujuan dengan hasil yang maksimal. Dalam dunia bisnis, komunikasi sangat diperlukan untuk membangun kerjasama, sumber daya intelektual, mengekspresikan gagasan atau ide, dan juga menambah koneksi. Jadi, walaupun Anda adalah seseorang yang memiliki kemampuan intelektual […]

8 Cara Meningkatkan Keberhasilan dalam Komunikasi Lisan

Berdasarkan cara penyampaiannya, komunikasi dibagi menjadi dua jenis yaitu komunikasi tertulis dan komunikasi lisan. Seperti namanya, komunikasi tertulis dilakukan dengan media berupa tulisan. Sedangkan komunikasi lisan adalah bentuk komunikasi yang dilakukan secara langsung dengan mengucapkan kata-kata secara lisan. Banyak orang yang merasa bahwa tingkat kesulitan komunikasi secara lisan lebih tinggi daripada komunikasi tertulis. Hal ini dikarenakan […]

7 Fungsi Artikulasi Dalam Berita

Cepatnya informasi yang didapatkan seseorang adalah bukti bahwa jaman semakin modern. Bahkan kini, dengan aplikasi smartphone, kita bisa mencari informasi kapan saja, dimana saja, bahkan informasi apa saja. Semua informasi tersebut biasanya berupa berita santai atau softnews dan juga berita berat atau hardnews. Jika berita atau informasi itu penting, apakah fungsi Artikulasi dalam berita juga […]

8 Fungsi Fakta Dalam Berita – Penjelasan Lengkap

Informasi adalah hal yang sangat penting untuk dimiliki. Terlebih pada jaman modern seperti saat ini dimana arus informasi sangat cepat dan semakin mudah untuk didapatkan. Hanya saja terkadang terdapat jenis-jenis informasi atau berita palsu yang merugikan karena merupakan berita yang dibuat-buat dan tidak mengandung kebenaran atau fakta sama sekali. Dan dalam tulisan ini kami akan membahas […]

13 Aspek Psikologi Dalam Komunikasi Pembangunan

Dalam usaha pembangunan, komunikasi diantara semua pihak yang terlibat memiliki peran yang sangat penting. Melalui komunikasi mayarakat dapat mengerti sehingga akhirnya dapat menerima perubahan, mengerti dan menerima rencana pembangunan yang dilakukan pemerintah. Psikologi memegang peranan penting dalam perkembangan ilmu komunikasi, demikian juga terhadap komunikasi pembangunan. Psikologi turut ambil bagian dalam menentukan keberhasilan komunikasi pembangunan yang […]

17 Hambatan Psikologi dalam Komunikasi Massa

Hambatan komunikasi pada intinya merujuk pada berbagai macam faktor yang mempengaruhi jalannya proses komunikasi. Hambatan yang terjadi dalam proses komunikasi umumnya terkait berbagai permasalahan yang terdapat pada komponen-komponen komunikasi. Misalnya,  permasalahan pada pengirim pesan, permasalahan pada proses pengiriman pesan, permasalahan pada proses penerimaan pesan, dan permasalahan pada penerima pesan. Hambatan-hambatan komunikasi dapat menghalangi pemahaman kita […]