5 Keterbatasan Bahasa dalam Komunikasi Verbal

Komunikasi dibagi menjadi dua jenis, yaitu komunikasi verbal dan non verbal. Perbedaan komunikasi verbal dan non-verbal terletak pada cara penyampaiannya. Komunikasi verbal dilakukan dengan komunikasi lisan maupun tulisan. Misalnya, percakapan melalui telepon dan percakapan teks melalui aplikasi. Sedangkan komunikasi non-verbal menggunakan cara-cara khusus dan cenderung tersirat dalam penyampaiannya. Misalnya sentuhan, kedipan, gerakan kecil, dan bahasa tubuh […]

10 Manfaat Komunikasi Verbal dalam Bisnis

Suatu perusahaan menerapkan komunikasi untuk menjaga, menjalin, meningkatkan, dan mengatur para pelaku bisnis yang ada di dalamnya. Komunikasi menjadi penting untuk menjalin kerjasama antara perusahaan dengan perusahaan lainnya. Pembahasan kali ini mengenai manfaat penggunaan komunikasi verbal dalam dunia bisnis. (Baca juga: Komunikasi Bisnis) Dalam bisnis, komunikasi verbal menempati porsi yang besar. Faktanya keputusan, gagasan atau pemikiran […]

8 Contoh Komunikasi Verbal dalam Komunikasi Lintas Budaya

Ada beberapa macam contoh komunikasi verbal dalam komunikasi lintas budaya yang bisa kita ketahui supaya memudahkan kita dalam memahami penerapan komunikasi lisan yang ada di dalam komunikasi lintas budaya. Komunikasi verbal memang menjadi sebuah hal yang biasa muncul dan bukan sesuatu yang asing lagi. Komunikasi verbal memungkinkan terjadinya proses komunikasi secara langsung kepada orang lain. […]

7 Contoh Penggunaan Komunikasi Verbal dalam Bahasa Tertulis

Ada beberapa macam contoh penggunaan komunikasi verbal dalam bahasa tertulis yang bisa kita jadikan referensi terutama saat kita akan membuat transkrip. Komunikasi verbal atau komunikasi lisan merupakan bentuk komunikasi yang diucapkan secara langsung. Komunikasi verbal pada umumnya tidak bisa dilihat kembali dengan mudah. Sementara itu, komunikasi dengan bahasa tertulis bisa dilihat kembali kapan saja dalam […]

8 Fungsi Komunikasi dalam Hiburan

Komunikasi merupakan proses interaksi yang digunakan sebagai pertukaran informasi antara pengirim pesan (komunikator) dan penerima pesan (komunikan). Tujuan utama komunikasi adalah memberikan komunikasi yang efektif, maksudnya komunikasi bertujuan agar komunikan dapat memahami isi pesan yang disampaikan oleh komunikator. Menurut Rudolf F. Verderber, komunikasi mempunyai dua fungsi, yakni pertama berfungsi sebagai sosial. Artinya, komunikasi bertujuan untuk […]

8 Fungsi Diksi dalam Komunikasi Lisan dan Tulisan

Komunikasi di dalam kehidupan sehari-hari melibatkan berbagai ilmu seperti ilmu psikologi, ilmu sosial dan budaya, ilmu bahasa, ilmu biologi, dan masih banyak sederatan ilmu lainnya. Komunikasi dalam pembahasan kali melibatkan ilmu bahasa. Untuk menciptakan komunikasi yang efektif tentu memiliki cara. Salah satunya memadukan pemilihan kata yang baik dalam komunikasi. Diksi merupakan istilah yang digunakan dalam […]

10 Batasan Komunikasi sebagai Kegiatan Berbicara

Adanya batasan komunikasi sebagai kegiatan berbicara penting dipahami agar proses komunikasi berjalan dengan teratur dan juga baik. Komunikasi mungkin akan mengalami perubahan makna apabila tidak ada batas-batas yang tegas terkait hal ini. Kegiatan berbicara sendiri bisa dipahami sebagai bentuk interaksi melalui komunikasi lisan yang bersifat langsung. Kegiatan ini tidak terbatas pada proses komunikasi antar individu […]

5 Contoh Informasi Verbal Diubah Menjadi Non Verbal

Mengetahui contoh informasi verbal yang diubah menjadi non verbal merupakan salah satu hal penting yang umumnya dilakukan untuk mempermudah pemahaman terhadap suatu informasi tersebut. Sebagaimana diketahui sebelumnya, informasi verbal merupakan hasil dari komunikasi lisan yang bisa ditelaah lebih lanjut. Informasi tersebut ketika akan digunakan kembali perlu diubah bentuknya menjadi informasi atau komunikasi nonverbal. Bentuk informasi non […]

17 Perbedaan Komunikasi Verbal dan Non Verbal

Komunikasi merupakan suatu media penyampai pesan atau informasi yang dilakukan dua orang atau lebih yang mana memiliki peran sebagai komunikator dan komunikan. Di dalam komunikasi sendiri terdapat dua jenis komunikasi berdasarkan penyampaiannya, yaitu komunikasi verbal dan non verbal. Komunikasi verbal merupakan komunikasi yang dilakukan melalui tulisan dan lisan, sedangkan komunikasi non verbal dilakukan secara langsung […]

10 Perbedaan Komunikasi Verbal dan Nonverbal

Sebagai sebuah fenomena, komunikasi dipandang sebagai suatu proses interaksi yang dilakukan oleh   manusia dengan tujuan untuk saling berbagi atau saling bertukar informasi diantara mereka. Ketika kita berkomunikasi dengan orang lain, maka kita tidak hanya mengeluarkan kata-kata namun juga menunjukkan bahasa tubuh. Yang dimaksud dengan komunikasi verbal adalah sebuah bentuk komunikasi dimana kita menggunakan kata-kata untuk […]