12 Peran Public Relations Menurut Para Ahli

Komunikasi adalah bagian penting dari kehidupan. Kehidupan manusia yang merupakan makhluk sosial, tak bisa dilepaskan dari komunikasi. Hampir setiap hari manusia melakukan komunikasi. Komunikasi bukanlah hal yang sengaja ingin dilakukan dengan suatu perencanaan. Mungkin pada beberapa kasus, terdapat komunikasi yang dilakukan dengan perencanaan yang matang. Namun, tidak jarang komunikasi dilakukan dengan tanpa sadar karena memang […]

Teori Citra Dalam Komunikasi Perusahaan

Public relation adalah sebuah sistem komunikasi untuk membangun sebuah perilaku yang baik. Untuk membangun sebuah citra, kesan yang baik sebuah lembaga kepada publiknya, maka yang dibutuhkan adalah memberikan informasi diantara lembaga dan publik agar tidak terjadi perbedaan pandangan. Informasi tersebut harus berdasarkan kenyataan lembaga tersebut. Citra dapat berjalan stabil dari waktu ke waktu atau sebaliknya bisa […]

Teori Reputasi Dalam Komunikasi Perusahaan

Reputasi adalah sebuah konsep dalam public relations (PR) yang sulit didefinisikan secara tegas. Reputasi adalah intangible asset yang sulit diukur dan dijelaskan keberadaannya karena reputasi bukan sebuah produk yang dapat dilihat. Meski demikian keberadaan reputasi yang baik dapat memperkuat posisi perusahaan ketika berhadapan dengan pesaing. Beberapa kalangan menganggap reputasi sama dengan image perusahaan, sedangkan kalangan yang lain menyebut bahwa reputasi memiliki perbedaan dengan image […]

8 Cara Komunikasi Publik yang Efektif dan Mudah Dipahami

Komunikasi publik merupakan suatu jenis komunikasi yang dilaksanakan oleh seseorang di depan banyak orang. Komunikasi publik juga merupakan suatu keterampilan atau kemampuan komunikasi didepan umum yang dapat berupa penyampaian suatu informasi, gagasan, maupun suatu ajakan. Komunikasi publik juga menjadi salah satu cara mempengaruhi orang lain dalam komunikasi. Oleh sebab itu, kemampuan komunikasi yang satu ini […]

Teori dalam Opini Publik dalam Komunikasi

Opini publik menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia adalah pendapat umum atau pendapat sebagian besar rakyat. Teori dalam opini publik pada umumnya memberikan gambaran tentang peran yang dimainkan oleh berbagai bentuk komunikasi dalam proses pembentukan opini publik. Menurut Davis (2009), teori-teori dalam opini publik dapat dikelompokkan ke dalam empat era yakni era teori awal opini publik, […]

Teori Negosiasi – Pendekatan – Landasan

Negosiasi adalah sebuah pendekatan yang digunakan untuk mengelola atau menangani konflik yang ada di dalam berbagai bidang dan  konteks komunikasi yaitu komunikasi interpersonal atau komunikasi antar pribadi, komunikasi kelompok, komunikasi organisasi, komunikasi antar budaya, komunikasi lintas budaya,   komunikasi bisnis, komunikasi bisnis lintas budaya, dan komunikasi internasional, dan  komunikasi pemasaran. Negosiasi merupakan salah satu bentuk manajemen konflik selain mediasi dan dialog. […]

10 Teori Komunikasi Public Relations Menurut Para Ahli

Teori komunikasi merupakan teori atau materi-materi yang telah disampaikan dan dipaparkan untuk mempelajari terkait dengan berbicara dengan individu lain atau menyampaikan informasi ke receiver. Hal ini dapat dipelajari di perguruan tinggi negeri atau bimbingan-bimbingan belajar tentang linguistik ataupun public relation. Borman mengatakan bahwa teori komunikasi merupakan satu  istilah untuk semua perbincangan serta analisis yang dibuat secara sadar dan sistematis, terkait dengan komunikasi. […]