4 Jenis-Jenis Radio – Karakteristik

Salah satu jenis media massa dengan metode satu arah dalam menyampaikan pesan seperti informasi maupun hiburan kepada masyarakat dengan jangkauan tertentu adalah radio. Dengan adanya inovasi perkembangan pada radio yang dilakukan oleh James Maxwell, perkembangan radio telah menjalani proses yang panjang hingga kini menjadi media komunikasi massa seperti saat ini yang kita gunakan. Pada tahun […]

Komunikasi Modern – Media – Dampak

Alat komunikasi merupakan media yang digunakan dalam penyebaran atau menyampaikan suatu informasi, baik kepada satu individu maupun banyak individu. Bahkan alat komunikasi seiring berkembangnya zaman, kini bukan hanya sebagai penyampai pesan atau informasi saja, melainkan juga sebagai penghasil pesan atau informasi juga. Dari dulu hingga sekarang, media komunikasi terus mengalami perubahan dan kemajuan juga perkembangan […]

Karakteristik Media Massa dan Fungsinya

Komunikasi massa terdiri atas beberapa pesan yang dikirimkan kepada khalayak yang luas dan tersebar melalui media massa seperti surat kabar, majalah, radio, televisi dan lain sebagainya. Komunikasi massa memiliki ciri khusus yang tidak sama dengan konteks komunikasi lainnya seperti komunikasi interpersonal atau komunikasi antar pribadi, komunikasi kelompok atau komunikasi organisasi, ataupun komunikasi publik dalam beberapa […]

Pengertian Media Massa Menurut Para Ahli

Media massa bukanlah lagi menjadi hal yang asing dalam keseharian kita, dimana kita sering sekali bersinggungan, melihat, dan mendengar pesan yang disampaikan oleh media massa. Media massa sendiri memiliki berbagai kajian yang telah ditelaah, diteliti, dan didiskusikan oleh para ahli yang terus berkembang hingga saat ini. Pada pembahasan kali ini, kita akan mengulas lebih lanjut […]

13 Ciri-ciri Media Sosial dan Fungsinya

Media sosial merupakan media yang bersifat online. Dalam media sosial para pengguna bisa melakukan interaksi seperti pastisipasi  dalam bentuk komentar, berbagi, membuat konten, dll. hal tersebut membuat media sosial semakin berkembang , digemari dan digunakan oleh banyak orang diseluruh penjuru dunia (baca: internet sebagai media komunikasi). Media sosial sering kali dikaitkan dengan jejaring sosial. Padahal […]

20 Pengertian Media Menurut Para Ahli Komunikasi

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, media merupakan alat (sarana) komunikasi, perantara, atau penghubung.  Jika dilihat pula dari asal katanya, ‘Medius’ (bahasa Latin) yang berarti ‘tengah’, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa media mengarah pada sebuah sarana/ alat untuk yang digunakan untuk menyajikan informasi. Media sendiri banyak dipakai dalam berbagai bidang kehidupan manusia, terutama dalam proses pembelajaran. Media […]

15 Karakteristik Media Penyiaran dan Sifatnya

Di era digital, faktor kecepatan dan ketetapan dengan kualitas gambar tiga dimensi serta audio sekaliber sangat mempengaruhi karakteristik media penyiaran. Media penyiaran dapat dikatakan menguasai waktu, dimana masyarakat dapat mengkonsumsi berita terkini (berita hari ini) tanpa harus menunggu waktu yang lama. Inilah yang dinamakan kemajuan teknologi, dimana masyarakat dapat mendapatkan berita terbaru dari media penyiaran […]

15 Teori Efek Media Massa Menurut Para Ahli

Menurut Denis McQuail (1987 : 227), yang menjadi premis bagi seluruh penelitian tentang komunikasi massa adalah adanya pengaruh dan efek yang ditimbulkan oleh media massa kepada khalayak atau audiens. Pengaruh media massa dan efek media massa merupakan dua topik utama yang berkaitan dengan kajian media selain psikologi media, teori komunikasi dan sosiologi. Topik-topik tersebut menekankan […]

7 Media Komunikasi Modern – Penjelasan dan Fungsinya

Di era modernisasi ini, mari kita membahas tentang media komunikasi modern yang mulai merambah dan sudah dipakai oleh siapapun dari kalangan manapun sebagai alat dan sarana berkomunikasi. Karena sarana berkomunikasi berkembang seiring bertambahnya tahun. Semakin tingginya peradaban, maka semakin berkembanganya alat komunikasi. Alat komunikasi modern pun terhitung sangat praktis digunakan dan lebih efektif dalam menjalankan komunikasi […]

4 Pengaruh Media Sosial dalam Komunikasi dan Penjelasan Lengkap

Di era masyarakat modern seperti sekarang ini, kehadiran internet sebagai media komunikasi modern telah membuat dunia menjadi semakin mudah digenggam. Hampir semua orang memiliki perangkat komunikasi yang memungkinkan untuk berkomunikasi dengan semua orang diseluruh dunia melalui media sosial. Siapa yang saat ini tidak mengenal Facebook, Twitter, YouTube, dan lain sebagainya. Berbagai platform media sosial inilah […]