Fungsi Komunikasi Dalam Pelayanan Kesehatan menjadi salah stu topik kajian yang selalu menarik untuk dibahas. Dimana Dalam profesi kedokteran komunikasi antara dokter dan pasien merupakan komponen paling penting dan merupakan poin penting dalam memberikan pelayan terhadap pasien. Keefektifan komunikasi yang baik antara dokter dan pasien akan menciptakan keberhasilan dalam proses perawatan pasien, Nah, oleh sebab itu, […]
Category: Komunikasi Kesehatan
Komunikasi adalah proses transaksional antara pengirim dan penerima pesan. Dalam konteks kesehatan, komunikasi adalah bagian terpenting dalam kegiatan promosi kesehatan. Pada umumnya, kegiatan promosi kesehatan yang dilakukan oleh para profesional di bidang kesehatan bertujuan untuk menginformasikan sekaligus memengaruhi keputusan khalayak terkait dengan berbagai permasalahan kesehatan. Proses penyampaian informasi kesehatan inilah yang dinamakan dengan komunikasi kesehatan. […]
Media menurut Dictionary of Media and Communications (2009) adalah segala sesuatu yang digunakan untuk mengirimkan informasi. Selain itu, media juga dimaknai secara umum sebagai media komunikasi massa atau media massa yang meliputi surat kabar, majalah, radio, televisi, dan situs laman. Di berbagai bidang dan konteks komunikasi termasuk komunikasi kesehatan, media merupakan salah satu dari komponen-komponen […]
Dalam artikel Pengantar Ilmu Komunikasi telah dijelaskan bahwa komunikasi berasal dari kata Latin yaitu communicare yang berarti “untuk menjadi bagian, berpartisipasi, menyampaikan dan berbagi informasi”. Komunikasi merupakan proses yang berlangsung secara dua arah, dalam artian terjadi proses saling bertukar informasi, pikiran, sikap, emosi, pendapat yang dilakukan secara lisan, tertulis, ataupun melalui tanda di antara para […]
Komunikasi kesehatan merupakan upaya mewujudkan kesehatan masyarakat di Indonesia terutama dilakukan dengan melakukan perubahan perilaku kesehatan. Komunikasi kesehatan meliputi kegiatan pendidikan kesehatan disertai pemberdayaan masyarakat. Komunikasi kesehatan memiliki tujuan utama mengubah pengetahuan masyarakat agar terbentuk perilaku sehat sesuai yang diharapkan. Peningkatan pengetahuan kesehatan masyarakat diharapkan memicu sikap mendukung perilaku sehat. Proses komunikasi kesehatan merupakan proses transfer […]
Seorang perawat berperan penting dalam proses kesehatan pasiennya. Oleh karena itu, seorang perawat diajarkan untuk melakukan komunikasi yang baik terhadap pasien dan keluarga pasiennya. Komunikasi menjadi suatu unsur yang mendasar yang harus ditanamkan pada setiap orang. Komunikasi menjadi informasi dalam kehidupan sehari-hari. Komunikasi tidak hanya dilakukan untuk interaksi saja, tetapi komunikasi juga dapat untuk membangkitkan […]
Komunikasi multidisiplin dalam keperawatan adalah komunikasi yang melingkupi seluruh aspek jalur komunikasi penanganan dan perawatan pasien. Dalam bidang komunikasi kesehatan, komunikasi multidisiplin terjadi antara sesama anggota tim multidisiplin dan antara anggota tim multidisiplin dengan pasien serta anggota keluarga pasien dalam rangka penanganan dan perawatan pasien. Komunikasi multidispilin yang baik sangat penting bagi keberhasilan tim dalam […]
Komunikasi merupakan suatu proses yang tidak akan pernah lepas dalam kehidupan manusia. Secara umum, pengertian komunikasi menurut para ahli adalah proses penyampaian informasi dari satu pihak ke pihak lain. Komunikasi dikatakan berhasil apabila pihak komunikan menangkap dan menafsirkan secara tepat informasi yang disampaikan komunikator. Komunikasi memiliki berbagai tujuan, baik yang bersifat umum maupun spesifik. Komunikasi […]
Komunikasi berguna sebagai media interaksi dan sosialisasi di lingkungan masyarakat. Manusia membutuhkan proses interaksi karena manusia adalah makhluk sosial. Manusia memiliki beberapa fase kehidupan mulai dari dilahirkan, bayi, balita, batita, anak, remaja, dewasa, dan tua. Pembahasan kali ini berhubungan dengan komunikasi pada lansia. (Baca juga: Bentuk Komunikasi pada Lansia) Lansia atau lanjut usia tergolong fase […]
Mengetahui contoh komunikasi efektif dalam kebidanan merupakan salah satu langkah yang bagus terutama untuk mendapatkan informasi mengenai bagaimana praktek komunikasi yang baik bisa diterapkan kepada pasien. Sebagaimana kita ketahui, proses persalinan bisa menjadi sebuah pengalaman baru dan pertama bagi seorang ibu. Tugas bidan sebagai penolong persalinan tentu harus bisa menyediakan pelayanan yang optimal sehingga ibu […]