Peranan Pers Dalam Pergerakan Nasional

Negeri kita sudah puluhan tahun merdeka, dan kita tentu mengetahui kalau itu semua berkat jasa para pahlawan serta berbagai bidang yang turut mendukung pergerakan nasinoal. Salah satu bidang yang turut serta dalam membentuk dan membangun pergerakan nasional adalah kalangan pers. Pada pembahasan kali ini, kita akan mengulas lebih lanjut mengenai peranan pers dalam pergerakan nasional […]

Jenis – Jenis Program Televisi dan Format Siarannya

Televisi bukanlah hal yang asing lagi di mata masyarakat, terlebih lagi kini hampir semua lapisan masyarakat sudah dapat menikmati tayangan televisi. Tidak seperti duli yang hanya kalangan tertentu atau mereka yang berstatus menengah atas saja yang dapat menonton dan memiliki televisi. Televisi memiliki berbagai acara yang bertujuan memberikan informasi kepada penonton atau justru menghibur penonton. […]

Jurnalistik Televisi – Pengertian dan Karakteristiknya

Berita atau news tentunya bukan hal yang asing lagi dalam keseharian kita, dimana kini kita bisa mendapatkan berita dari berbagai media. Salah satunya dari televisi, media massa yang terhitung tradisional namun tetap memiliki peranan kuat dalam menyebarkan informasi di masyarakat. Pada pembahasan kali ini, kita akan mengulas lebih lanjut mengenai jurnalistik dalam media massa televisi. (Baca juga: Pengertian […]

Fotografi Jurnalistik sebagai Media Komunikasi – Pengertian dan Karakteristiknya

Diakhir tahun 2010 lalu, Antara meluncurkan sebuah buku fotografi jurnalistik yang berjudul “Kilas Balik 2009 – 2010”. Didalamnya terdapat 242 buah foto terbaik dari foto yang di produksi oleh jurnalis Antara selama dua tahun tersebut. Dari foto – foto yang merekam sejarah bangsa tersebut, kita bisa “melihat” definisi fotografi jurnalistik itu sendiri. Jadi, apakah fotografi […]

11 Nilai Berita dalam Jurnalistik Menurut Para Ahli

Berita merupakan suatu laporan yang berisi informasi mengenai sesuatu yang baru, atau sedang terjadi. Berita bisa disampaikan dalam bentuk cetak, siaran, internet atau dari mulut ke mulut. Berita sudah menjadi sebuah kebutuhan bagi masyarakat luas. Namun tidak semua informasi mengenai sesuatu yang terjadi di dunia ini layak diangkat menjadi sebuah berita. Ada nilai – nilai […]

Jurnalistik Online – Pengertian, Prinsip, dan Karakteristik

Kata jurnalis mungkin sudah sangat familiar bagi telinga anda. Anda akan menemukan karya para jurnalis di surat kabar yang anda baca setiap pagi, di majalah kesayangan anda, di radio, atau di televisi yang anda tonton. Jurnalis adalah orang yang pekerjaannya berkaitan dengan pemberitaan/ penyajian informasi. Pekerjaan jurnalis mencakup peliputan berita, penulisan, hingga penyajiannya melalui media […]

33 Pengertian Jurnalistik Menurut Para Ahli

Dalam pemberitaan media massa, anda mungkin sering mendengar istilah “jurnalistik”. Istilah tersebut sering kali di sangkut pautkan dengan ‘wartawan’. Namun apa sebenarnya jurnalistik atau jurnalisme itu? Untuk mengetahui lebih jelas mengenai pengertian jurnalistik, berikut ini akan PakarKomunikasi tuliskan pengertian jurnalistik menurut para ahli dari berbagai sumber. 1. Adinegoro Dalam buku “Hukum Komunikasi Jurnalistik“ yang diterbitkan […]

Sejarah Jurnalistik di Indonesia dan Perkembangannya

Hampir tidak ada hari yang terlewat tanpa membaca, mendengar, dan melihat berita dari media massa; baik media cetak, elektronik, maupun media baru yaitu media sosial. Semua berita dan informasi itu dapat kita terima berkat jasa para wartawan atau jurnalis yang merangkum kejadian di seluruh dunia dan menyampaikannya pada kita. Karena keberadaan dan peranan para jurnalis […]