Pearson dkk (2009) mendefinisikan komunikasi antarpribadi atau komunikasi interpersonal sebagai proses penggunaan pesan untuk mencapai kesamaan makna antara dua orang atau lebih di dalam sebuah situasi yang memungkinkan adanya kesempatan yang sama bagi pembicara dan pendengar. Definisi yang dikemukakan oleh Pearson dkk mengandung makna yang sangat luas. Dalam artian, komunikasi antarpribadi atau komunikasi interpersonal tidak […]
Author: Ambar
Dalam artikel Pengantar Ilmu Komunikasi telah dijelaskan bahwa ilmu komunikasi atau komunikologi menurut DeVito dalam Effendy (1981) adalah studi ilmu komunikasi yang menitikberatkan pada komunikasi yang dilakukan oleh dan di antara manusia. Proses komunikasi antarmanusia merupakan proses yang kompleks dan rumit. Rumitnya proses komunikasi dan beragamnya efek yang ditimbulkan membuat para peneliti dari berbagai disiplin […]
Yang dimaksud dengan surat-surat bisnis adalah dokumen resmi yang ditujukan untuk menyampaikan informasi kepada pihak pemegang saham eksternal. Dalam komunikasi organisasi, komunikasi bisnis atau komunikasi bisnis lintas budaya, surat-surat bisnis berperan sangat penting dalam mendukung tujuan pesan yang disampaikan, meminimalisir terjadinya kesalahpahaman serta permasalahan lainnya yang timbul akibat surat bisnis yang tidak ditulis dengan baik. […]
Dalam sosiologi, perubahan sosial atau social change adalah proses perubahan masyarakat akibat berubahnya setiap individu sebagai elemen penting masyarakat. Dengan kata lain, jika individu berubah maka masyarakat juga akan mengalami perubahan. Seorang ahli sosiologi Indonesia yang bernama Selo Soemardjan mendefinisikan perubahan sosial sebagai perubahan yang terjadi pada lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam suatu masyarakat yang memengaruhi sistem […]
Menurut The International Public Relations Association, Public Relations atau Hubungan Masyarakat adalah fungsi manajemen dari budi yang yang dijalankan secara berkesinambungan dan berencana. Dengan mana organisasi-organisasi dan lembaga-lembaga yang bersifat umum dan pribadi berusaha memperoleh dan membina pengertian, simpati dan dukungan dari mereka yang ada sangkut pautnya atau yang mungkin ada sangkut pautnya – dengan […]
Secara umum, pendekatan menurut Liliweri (2011) adalah metode, teknik, cara yang digunakan untuk mendekatkan konsep yang abstrak ke dalam bentuk kenyataan. Dengan demikian, dalam ranah ilmu komunikasi, pendekatan merupakan metode, teknik atau cara yang digunakan untuk mendekatkan konsep komunikasi yang abstrak ke kenyataan komunikasi manusia. Berbagai pendekatan yang disusun oleh para ahli umumnya tidak dapat […]
Beberapa waktu yang lalu, kita telah mengulas tentang beragam pengertian komunikasi menurut para ahli. Ronald B. Adler dan George Rodman (2006) mendefiniskan komunikasi sebagai proses manusia menciptakan dan menukarkan makna melalui interaksi simbolik. Dengan kata lain, komunikasi merupakan proses yang berkesinambungan dan bersifat simbolis serta arbriter yang memungkinkan orang-orang untuk berpikir dan berbicara tentang masa lalu, […]
Jika melihat kembali sejarah perkembangan ilmu komunikasi, dapat disimpulkan bahwa ilmu komunikasi tumbuh dan berkembang sedemikian rupa karena sumbangsih dari berbagai disiplin ilmu. Beragam perspektif atau sudut pandang pun lahir dan menjelaskan fenomena komunikasi manusia. Dalam teori komunikasi, perspektif adalah semacam kacamata yang digunakan untuk memandang atau menilai proses komunikasi. Sementara itu, perspektif menurut B. […]
Organisasi merupakan sarana dimana manajemen mengkoordinasikan sumber bahan dan sumber daya manusia melalui pola struktur formal berdasarkan tugas-tugas dan wewenang. Pengertian organisasi yang dikemukakan oleh S. Bernard Rosenblatt, Robert Bonnington, dan Berverd E. Needles Jr tersebut, menunjukkan bahwa organisasi tidak dapat dilepaskan dari manajemen ataupun sebaliknya. Dalam artian, tujuan yang telah ditetapkan oleh suatu organisasi […]
Beberapa waktu yang lalu telah dijelaskan bahwa pengertian komunikasi menurut para ahli adalah proses berjalannya arus informasi dari pengirim pesan kepada penerima pesan dengan tujuan agar penerima pesan memahami pesan yang disampaikan oleh pengirim pesan. Setiap bidang kehidupan manusia selalu melibatkan komunikasi, salah satunya adalah pemasaran. Di bidang pemasaran, komunikasi digunakan untuk menyampaikan pesan tentang […]