13 Fungsi Bahasa Dalam Komunikasi Interpersonal

Komunikasi interpersonal, yaitu suatu proses komunikasi yang bersetting pada objek objek sosial untuk mengetahui pemaknaan suatu stimulus (dalam hal ini: informasi/ pesan). Komunikasi interpersonal merupakan komunikasi yang dilakukan kepada pihak lain untuk mendapatkan umpan balik, baik secara langsung (face to face) maupun dengan media. Berdasarkan definisi ini maka terdapat kelompok maya atau faktual. Contoh kelompok maya, misalnya komunikasi melalui internet (chatting, face book, email, etc.).

Bahasa Sebagai alat komunikasi bahasa merupakan saluran perumusan maksudnya adalah komunikasi merupakan akibat yang lebih jauh dari ekspresi diri sebagaimana contoh komunikasi antar budaya dalam keluargaKomunikasi tidak akan sempurna bila ekspresi diri kita tidak diterima atau dipahami oleh orang lain. Bahasa menjadi unsur yang sangat penting dalam komunikasi. Bahkam bahasa merupakan alat utama dalam terjadinya proses kemunikasi.  Derasnya arus globalisasi di dalam kehidupan kita akan berdampak pula pada perkembangan dan pertumbuhan bahasa.

Sebagai sarana pendukung pertumbuhan dan perkembangan budaya, ilmu pengetahuan dan teknologi. Bahasa memiliki fungsi-fungsi tertentu yang digunakan berdasarkan kebutuhan seseorang, yakni sebagai alat untuk mengekspresikan diri, sebagai alat untuk berkomunikasi, sebagai alat untuk mengadakan integrasi dan beradaptasi sosial dalam lingkungan atau situasi tertentu, dan sebagai alat untuk melakukan kontrol sosial sebagaimana komunikasi antarbudaya . Dalam hal lain juga terdapat 13 Fungsi Bahasa Dalam Komunikasi Interpersonal.

1. Alat Penting Dalam Komunikasi

Bahasa merupakan alat penting dalam komunikasi. Bahasa digunakan sebagai alat utama dalam komunikasi. Dibandingkan media atau alat lain, bahasa merupakan alat utama dan yang paling mudah digunakan sabagaimana fungsi bahasa non verbal dalam public speaking . Selain itu, bahasan merupakan sesuatu yang keluar dari dalah manusia. Sehingga tetntunya dapat dipahami oleh satu sama lain. Terlebih lagi bahasa sendiri merupakam unsur yang sangat dekat dengan perkembangan kehidupan manusia. Tentu saja bahasa menjadi unsur yang sangat mudah dipahami.

2. Bahasa Dapat Dikembangkan Melalui Komunikasi

Bahasa merupakan sesuatu yang selalu berkembang mengikuti perkembangan zaman. Jika zaman purba orang belum menggunakan bahasa lisan dan cenderung berkomunikasi dengan bahasa tubuh atau tulisan. Seiring dengan berkembangnya zaman maka bahasa lisan menjadi salah satu media komunikasi yang paling mudah di gunakan secara universal. Dalam komunikasi interpersonalpun bahasa akan terus mengalami perkembangan sebagaimana juga perkembangan dalam komunikasi.

3. Menciptakan Keragaman Dalam Komunikasi

Bahasa juga merupakan bagian dalam sebuah kebudayaan seperti dalam tujuan media dalam komunikasi massa . Sehingga setiap kebudayaan yang berbeda akan menghasilkan bahasa yang berbeda. Hal inilah tentunya yang kemudian menciptakan sebuj pola lomunikasi interpersonal yang beragam. Sebab, seseorang dengan latar belakang budayanya tentutidak akan bisa menanggalkan bahasa kesehariannya yang biasa digunakan untuk berkomunikaai dengan orang lain.

Sebagaimana kita tahu, bahwa budaya adalah ciri yang melekat, sehingga tentunya akan dibawa kemanapun berada. Yang dimaksud dengan budaya bahasa yang melekat adalah bahasa daerah yang digunakan. Banyak masyarakat yang masih melestrikan dan menggunakan bahasa daerah sebagai alat komunikasi. Sehingga tentu saja hal ini memberikan gambaran  mengenai keragaman akan nilai komunikasi.

4. Mencerminkan Identitas Pribadi

Dalam komunikasi bahasa memegang fungsi sebagai bagian dari identotas pribadi atau identitas personal seseorang. Dari bahasa atau lebih dikenal dengan istilah logat maka kita tentu dapat menebak dari manakam orang tersebut berasal. Logat yang sudah sangat kental biasanya mencirikan bahwa orang tersebut menggunakan bahasa daerahnya untuk berkomunikasi dengan orang-orang. Sehingga menyebabkkan logatnya sudah kental, beberapa daerah yang biasanya bisa ditebak dengan mudah berasal dari daerah jawa, Indonesia bagin timur, batak dan masih banyak lagi sebagaimana macam-macam komunikasi kelompok .

5. Komunikasi Lebih Efektif

Bahasa memiliki fungsi yang sentral di masyarakat, hal itu mengingat bahwa bahasa merupakan salah satu alat komunikasi yang paling sering digunakan. Sehingga tidak heran jika kemudian bahasa menjadi salah satu unsur dalam menjadikan komunikasi lebih efektif. Tanpa efektifitas tersebut maka bisa dikatakan komunikasi tidak akan berhasil. Sebab salah satu penentu keberhasilan dalam komunikasi adalah adanya efektifitas dalam komunikasi interpersonal.

6. Bahasa Sebagai Sarana Pengenalan Budaya

Bahasa merupakan salah satu sarana yang dapat digunakan untuk memperkenalkan budaya. Sejatinya bahasa merupakan bagian dari budaya yang bisa menjadi ciri dan identitas seseorang. Bahkan setiap bangsa memiliki bahasa tersendiri untuk digunakan sebagai bahasa komunikasi sehari-hari. Sehingga tentu bahasa dapat mewakili fungsinya sebagai walah satu sarana dalam memperkenalkan budaya.

7. Bentuk Ekspresi

Bahasa juga memiliki fungsi sebagai perwakilan dan bentuk ekspresi dari seseorang. Tidak terbantahkan jika setiap bahasa dengan penekanan dan intonasi tertenti dalam komunikasi me.gambarkan ekspresi seseorang. Misalnya saja mereka yang marah maka akan mengeluarkan bahasa dengan intonasi tinggi, atau bahkan mengeluarkan bahasa kasar untuk mengekspresikan kekesalannya tersebut.  Sehingga tentunya bahasa memiliki fungsi sebagai penyaluran ekspresi seseorang saat melakukan komunikasi interpersonal.

8. Menghubungkan Banyak Orang

Bahasa merupakan bagian pemting dalam komunikasi dan menjadi unsur utama dalam komunikasi interpersonal sebagaimana media komunikasi moderen . Bahasa dapat menghubungkan banyak orang. Sebab sebagaimana fungsinya yang amat penting dalam komunikasi bahasa mampu mengikat dan menghubungkan banyak orang. Melalui bahasa seseorang akan dapat berhubungan lebih dekat dengan orang lain.

9. Mengembangkan Hubungan Interpersonal

Bahasa juga memiliki fungsi untuk mengakrabkan satu orang dengan orang lain. Dalam hubungan dan komunikasi interersonal, bahasa memegang peranan penting. Bahasa dan komunikasi dapat memcairkan suasanan dan membuka komunikasi dengan orang lain. Sehingga tentunya hal ini dapat berefek dalam mengembangkan hubungan interpersonal yang semakin dekat.

10. Mempermudah Menangkap Informasi

Komunikasi merupakan bagian dari proses peetukaran informasi. Sehingga satu sama lain akan bisa dengan mudah mengetahui informasi yang disampaikan dalam komunikasi kepemimpinan . Oleh karena itu, dalam hal ini bahasa akan mampu mempermudah dalam menangkap informasi. Sebagaimana kita tahu, bahasa akan lebih memudahkan dalam terjadinya komunikasi interpersonal.

11. Menunjukkan Kualitas Seseorang

Bahasa juga dapat menunjukkan kualitas seseorang, sebab seseorang yang kasar akan cenderung suka berbicara bahasa kasar. Tentunya hal ini menunjukkan kialitas seseorang. Terutama dalam menjalin komunikasi interpersonal, bahasa yang digunakan dapat menggambarkan kualitas seseorang.

12. Menjadikan Hubungan yang Baik Antar Personal

Komunikasi interpersonal dapat menjadikan hubungan yang baik antar personal. Apalagi dengan penggunaan bahasa yang baik maka akan dapat lebih menghidupkan hubungan antar individu. Sebagaimana yang telah dijelaskan sebelumnya bahwa bahasa memiliki urgensi utama dalam komunikasi terutama komunikasi interpersonal.

13. Mengambarkan Sesuatu pada Seseorang

Bahasa dapat digunakam sebagai penggambaran, sehingga tentunya seseorang dapat mendapatkan informasi dengan lebih jelas. Sehingga fungsi bahasa dalam komunikasi interpersonal memiliki bagian yang amat penting. Bahkan cenderung todak dapat digantikan oleh media lainnya.

13 Fungsi Bahasa Dalam Komunikasi Interpersonal. Semoga dapat menjadi refensi bagi anda, dan semoga artikel ini dapat bermanfaat.