Perkembangan Teknologi Komunikasi Dalam Jurnalistik Modern – Penjelasan Lengkap

Teknologi dalam berbagai bidang kehidupan, termasuk dalam bidang komunikasi, semakin berkembang dari tahun ke  tahun terutama setelah kemunculan internet. Semua orang yang hidup di generasi sekarang ini dituntut untuk melek teknologi dan haus informasi, agar dapat mengikuti arus perkembangan jaman. Begitu pula para jurnalis, mereka harus mampu menguasai teknologi modern yang sedang berkembang dewasa ini. […]

Jurnalistik Radio – Pengertian – Karakteristik

Ketika media komunikasi modern belum berkembang seperti sekarang, orang mencari kebutuhan informasi melalui media massa seperti surat kabar dan radio. Radio sebagai salah satu media massa eletronik seringkali dijuluki sebagai Kekuatan Kelima atau The Fifth Estate setelah Kekuasaan Eksekutif, Kekuasaan Legislatif, Kekuasaan Yudikatif, dan Pers (Baca juga : Teori Pers). Hal ini disebabkan karena radio […]