Teori Ekonomi Politik Media – Pengertian, Fungsi, Penerapan, dan Kritik

Graham (tanpa tahun) mendefinisikan ekonomi politik sebagai kajian bagaimana berbagai macam nilai-nilai diproduksi, didistribusikan, dipertukarkan, dan dikonsumsi; bagaimana kekuasaan diproduksi, didistribusikan, dan diterapkan; dan bagaimana berbagai aspek dunia sosial saling berkaitan dalam konteks ruang dan waktu. Ekonomi politik banyak diterapkan untuk mengkaji berbagai bidang keilmuan, salah satunya komunikasi. Hal ini terlihat dari mulai diterapkannya ekonomi […]