Teori AIDDA dalam Periklanan – Pengertian – Penerapan

Teori AIDDA dalam periklanan mengacu pada efek strategi penyusunan pesan iklan dalam manajemen periklanan. Strategi penyusunan pesan iklan merupakan salah satu aspek yang perlu diperhatikan oleh pengiklan atau agen periklanan ketika merumuskan perencanaan kampanye periklanan. Strategi penyusunan pesan iklan – atau yang dalam psikologi komunikasi disebut dengan organisasi pesan – adalah strategi penyusunan pesan iklan […]