8 Model Sinyal dalam Sistem Komunikasi

Saat kita membicarakan mengenai komunikasi data, maka ini juga akan berkaitan dengan model sinyal dalam sistem komunikasi. Sistem komunikasi merupakan sebuah rangkaian proses pertukaran data atau informasi tertentu dengan menggunakan bantuan signaling. Komunikasi data juga akan sangat erat sekali membahas tentang konsep dan model sinyal ini. Kita bisa menjadi lebih memahami mengenai konsep sinyal dalam […]