7 Jenis Metode Komunikasi Daring dan Contohnya

Ada beberapa jenis metode komunikasi daring yang kian populer seiring dengan perkembangan zaman. Istilah komunikasi daring (dalam jaringan) atau biasa dikenal sebagai komunikasi online merupakan istilah yang hadir seiring dengan perkembangan zaman. Ini menjadi salah satu bukti bahwa komunikasi merupakan hal yang dinamis, berkembang sepanjang masa dan mengikuti perkembangan zaman. Lepas dari itu, komunikasi daring […]

Komunikasi Terapeutik dalam Keperawatan

Komunikasi merupakan komponen penting dalam kehidupan bermasyarakat. Sebab hanya dengan berkomunikasi, seseorang  bisa menyampaikan apa yang ada dalam pikirannya kepada orang lain. Baik itu untuk menyampaikan informasi maupun untuk mendapatkan informasi dan semacamnya. Dalam bidang keperawatan, komunikasi juga mutlak diperlukan. Salah satunya komunikasi antara perawat dengan pasiennya. Dalam bidang keperawatan,  komunikasi merupakan metoda utama dalam […]