Memahami contoh prinsip motivasi dalam komunikasi lisan bisa menjadi hal yang dapat membantu kita untuk mengetahui kira-kira apa saja hal yang mendasari seseorang dalam melaksanakan komunikasi. Komunikasi lisan merupakan sebuah proses komunikasi yang dilakukan dengan menggunakan verbal atau ucapan. Sifatnya bisa berupa komunikasi langsung maupun tidak langsung, namun pada dasarnya hal yang paling utama yang […]